BerandaNusantaraCamat Amplas Medan, Putera Ramadan Situmeang, Meninggal Dunia

Camat Amplas Medan, Putera Ramadan Situmeang, Meninggal Dunia

Diterbitkan pada

spot_img

TERASBATAM.ID – Pemerintah Kota Medan berduka. Camat Amplas, Putera Ramadan Situmeang, S.STP, M.AP, meninggal dunia, Kamis (23/10/2025). Almarhum yang baru menjabat sejak 4 Desember 2024 lalu, wafat setelah kurang dari setahun memimpin Kecamatan Amplas.

Kabar duka ini disampaikan oleh kerabat dan rekan melalui pesan berantai di grup WhatsApp. Almarhum meninggalkan istri tercinta, dr. Eliane Putra Ramadan.

Keluarga besar almarhum mengumumkan bahwa takziah akan diterima di alamat:
Jl. Danau Ranau No. 14, Medan.

“Innalillahi wa innailaihi roji’un. Turut berdukacita atas meninggalnya Suami dr Eliane. Semoga almarhum husnul khatimah, keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan keikhlasan, aamiin,” demikian ungkapan duka cita yang beredar.

Kabar duka ini pertama kali menyebar di grup alumni SMA Negeri 1 Lhokseumawe, di mana dr. Eliane, istri almarhum, merupakan salah satu alumninya. Kepergian almarhum yang begitu cepat ini mendalam bagi rekan-rekan sejawat, keluarga, dan warga yang mengenalnya.

BACA JUGA:  PT PGN Tbk Tandatangani 9 GSA di Sumatera dan Jawa

Latest articles

Desember Mendatang, Indonesia-AS Gelar Latihan Militer Bersama di Batam

TERASBATAM.ID - Indonesia dan Amerika Serikat (AS) semakin mempererat kerja sama pertahanan strategis dengan...

Antrean Truk Sampah di TPA Mulai Terurai

TERASBATAM.ID - Pemerintah Kota Batam bergerak cepat mengatasi krisis antrean truk sampah yang memanjang...

Nataru 2025: Pelni Geser KM NGGAPULU, Tiket Diskon 20 Persen

KM Nggapulu dipindah ke rute Barat untuk antisipasi lonjakan penumpang di Batam. Stimulus nasional...

Razia Gabungan: Kendaraan Luar Batam, Pajak Mati Langsung Disikat!

Jelang Nataru, Pemkot Batam bersama Dishub, Samsat, dan Polresta Barelang gelar penertiban besar-besaran. Target...

More like this

Desember Mendatang, Indonesia-AS Gelar Latihan Militer Bersama di Batam

TERASBATAM.ID - Indonesia dan Amerika Serikat (AS) semakin mempererat kerja sama pertahanan strategis dengan...

Antrean Truk Sampah di TPA Mulai Terurai

TERASBATAM.ID - Pemerintah Kota Batam bergerak cepat mengatasi krisis antrean truk sampah yang memanjang...

Nataru 2025: Pelni Geser KM NGGAPULU, Tiket Diskon 20 Persen

KM Nggapulu dipindah ke rute Barat untuk antisipasi lonjakan penumpang di Batam. Stimulus nasional...